Cobain Yuk, 21 Kuliner Andalan Pacitan

oleh -4 Dilihat
Kuliner Pacitan. (Foto : Dok.Pacitanku)
Kuliner Pacitan. (Foto : Dok.Pacitanku)

 

Kuliner Pacitan. (Foto : Dok.Pacitanku)
Kuliner Pacitan. (Foto : Dok.Pacitanku)

Pacitanku.com, PACITAN – Selain merupakan kota wisata yang berjuluk kota 1001 goa, Pacitan ternyata memiliki keunggulan potensi lainnya yang cukup menarik, yakni surganya kuliner dengan aneka rasa.

Selain nasi thiwul yang memang menjadi ciri khas daerah asal Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ini, berbagai kuliner aneka bentuk dan rasa menjadi pelengkap kekayaan potensi di Pacitan. Setidaknya, portal Pacitanku merangkum dari berbagai sumber, ada 21 kuliner khas Pacitan yang bisa menggoyang lidah anda.

Berikut 21 kuliner andalan yang bisa menjadi referensi wisata kuliner anda saat berkunjung ke Pacitan :

  1. Nasi Thiwul
  2. Sayur Kalakan
  3. Sego Gobyos
  4. Nasi Suci Ulam Sari
  5. Abon Ikan Tuna
  6. Kerupuk Rumput Laut
  7. Kue Putrigunung
  8. Kupat Tahu Pacitan
  9. Tahu Tuna
  10. Kerupuk Tuna
  11. Ikan Bakar Pacitan
  12. Terasi Pacitan
  13. Kolong Klithik
  14. Gatot
  15. Sale Pisang Anggur
  16. Soto Pacitan
  17. Punten
  18. Nasi Lodo
  19. Cenil
  20. Krecek Pacitan
  21. Jenang Dodol Pacitan