Mas Aji berpesan agar peserta touring lebih mengutamakan keselamatan. Bupati berharap kegiatan ini berjalan lancar sampai selesai sebagai upaya lebih mengenal Pacitan.
Semakin Serius Garap UMKM, Pemkab Pacitan Luncurkan Program Inkubasi Bisnis
Dikuperin resmi memulai program inkubasi bisnis bernama Lembaga Inkubasi Kewirausahaan Pacitan (LINK KITA).
Modin di Pacitan Diharapkan Turut Edukasi Masyarakat Cegah Pernikahan di Bawah Umur
Menurut Bupati, pernikahan di bawah umur harus disikapi dengan bijak. Karena dampak yang muncul di kemudian hari bisa lebih kompleks.
Hari Lingkungan Hidup, Pemkab Pacitan Gelar Aksi Bersih Sampah Sepanjang Pantai Pancer Dorr
Gerakan kolaboorasi bersih pesisir pantai dilaksanakan dengan melakukan pemungutan sampah yang ada di sepanjang pantai Pancer Dorr.
Setelah Bali dan Banten, Menteri AHY Luncurkan Implementasi Layanan Elektronik di 11 Kantah se-Jawa Barat
Semangat Implementasi Layanan Elektronik juga sebagai satu upaya mewujudkan Kabupaten/Kota Lengkap secara cepat.
PLUT Pacitan Gelar Pelatihan Vokasional Olahan Biofarmaka
Prayitno mengatakan peserta ini terdiri dari berbagai wilayah di Pacitan yang berkolaborasi dengan para gerakan koperasi wanita (KOPWAN).
DPRD Minta Pemkab Segera Lakukan Pengendalian DBD di Pacitan
Ronny juga menekankan Pemda dapat segera berkoordinasi dengan kecamatan dan desa untuk segera mengambil penanganan dan penanggulangan DBD di Pacitan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.