Hasil dari ajang MTQ yang berlangsung dua tahunan ini nanti akan menjadi peserta Tingkat Jawa Timur mewakili Kabupaten Pacitan.
Mampu Kendalikan Inflasi Daerah, Pacitan Peroleh Penghargaan Insentif Fiskal Rp 5,7 M
Selain Kabupaten Pacitan, penghargaan serupa juga diserahkan kepada 35 kabupaten dan 10 kota serta 4 provinsi se-Indonesia.
Pancer Dorr Terus Ditata, Perlebar Jalan, Bangun Fasilitas Hingga Hotel Kelas Wahid
Heru lantas membeberkan apa saja yang sudah dan akan dilakukan untuk penataan Pantai Pancer Dorr akan semakin menarik minat wisatawan.
TPAKD Pacitan Luncurkan Program KEJAR, Ajak Pelajar Gemar Menabung Sejak Dini
Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari SE Bupati Pacitan nomor 400.3.1/414/408.16/2024 tentang Program Satu Rekening Satu Pelajar (KEJAR).
Rayakan Haul ke-17, PKH Dinas Sosial Pacitan Bagikan Puluhan Hadiah
PKH terbukti telah mampu mendampingi masyarakat Pacitan menuju tingkat kesejahteraan yang lebih baik.
Diskuperin Pacitan Gelar Pelatihan Kewirausahaan untuk Puluhan UMKM Baru
Lilik mengatakan para peserta yang ikut dalam kegiatan ini merupakan pelaku usaha pemula.
Bupati Pacitan Apresiasi Pemberian Hibah Lahan dari PT Intiland Development Tbk
Penyerahan sejumlah bidang lahan dengan total luas mencapai sekitar 17.255 m² ini turut dihadiri sejumlah penjabat dan pimpinan Pemkab Pacitan serta jajaran manajemen Perusahaan.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.