LADK tersebut dari pasangan nomor urut 1 Ronny Wahyono dan Wahyu Saptono Hadi maupun dari pasangan nomor urut 2 Indrata Nur Bayuaji dan Gagarin.
Bedah Visi dan Misi Paslon Pilbup Pacitan: Visi dan Misi Aji-Gagarin di Periode ke-2 Ingin Lanjutkan yang Baik, Perbaiki yang Kurang
Indrata dan Gagarin menyoroti pentingnya penurunan angka kemiskinan di Kabupaten Pacitan yang saat ini berada di angka 13,08% pada tahun 2024.
Bedah Visi dan Misi Paslon Pilbup Pacitan: Paslon Ronny-Wahyu Fokuskan Pembangunan Membangun Desa
Pasangan calon bupati dan wakil bupati Pacitan nomor urut 1 Ronny Wahyono-Wahyu Saptono Hadi memiliki visi dan misi “bersama membangun desa.”
Gelar Kampanye Perdana, Paslon 2 Aji-Gagarin Disambut Ratusan Warga Bandar
Cabup petahana menyampaikan apresiasi tinggi atas doa dan dukungan warga Desa Bandar.
GMNI Pacitan Tuntut Netralitas ASN, Benarkah Murni Aspirasi Mahasiswa?
Selain pejabat pemerintah dan ASN, pihaknya juga menuntut netralitas kepala desa yang ditengarai secara terang terangan mendukung salah satu paslon petahana.
Pilbup Pacitan: Ronny Wahyono Yakini Nomor 1 Adalah Terbaik
Ronny juga memohon doa restu kepada Masyarakat Pacitan untuk memilih dirinya Bersama Wahyu Saptono Hadi dalam Pilbup 27 November mendatang.
Aji Sebut Nomor 2 Jadi Sinyal Lanjutkan Kepemimpinan Dua Periode
Kekuatan 13 parpol dengan jumlah total 306.148 suara atau 86,8 persen serta 39 kursi DPRD Pacitan tersebut menjadi koalisi super gemuk alias jumbo.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.