Mahasiswa dari Kelompok 420 Mahasiswa Membangun 1000 Desa (MMD-1000D) Universitas Brawijaya (UB) Malang menyediakan klinik Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) untuk pegiat UMKM di Desa Kasihan
Bikin Bangga! AKN Pacitan Bikin Animasi Wayang Beber untuk Lestarikan Budaya Pacitan
Menurut Fajar, animasi adalah bentuk alih wahana yang paling menarik karena banyak masyarakat yang senang dengan visual dan dapat dinikmati oleh semua kalangan.
Gandeng Pemkab Pacitan, Mahasiswa Universitas Brawijaya Bikin Teh Kompos untuk Bantu Petani di Tegalombo
Edi Suranta mengatakan selain kegiatan sosialisasi dan dilanjutkan dengan praktik pembuatan pupuk yang menggunakan teknik seperti teh celup dengan menggunakan kantong yang berisi pupuk.
STKIP PGRI Pacitan Kenalkan Adat Lokal Lewat Buku Braile Berbahasa Inggris untuk Anak Berkebutuhan Khusus
Tris berharap buku braile tersebut diharapkan dapat digunakan sebagai media pembelajaran Bahasa Inggris di SDLBN Ngadirojo.
Satgas Pencegahan Kekerasan Seksual AKN Gelar Sosialisasi untuk Ibu-ibu PKK di Sidoharjo Pacitan
Salah satu dosen AKN Pacitan, Tamara Maharani menjadi salah satu anggota PKK Kriyan dan berkesempatan untuk mengisi materi dengan tema PPKS.
Kolaborasi dengan Dewan Kesenian, BEM STKIP PGRI Pacitan Gelar Sarasehan Kebudayaan
salah satu aspek penting yang ditekankan dalam sarasehan kebudayaan ini adalah kolaborasi memainkan peran yang sangat penting dalam konsep budaya di era saat ini.
Mahasiswa STKIP PGRI Pacitan Dongkrak Kreatifitas Siswa Melalui Batik Ecoprint
“Di awal kegiatan diberikan langkah-langkah percobaan pembuatan ecoprint, kemudian peserta didik melakukan praktikum bersama-sama membuat batik ecoprint dengan alat dan bahan yang sudah disediakan.” Imbuhnya.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.