Ketua Pesanggrahan Berkah Penyu Pacitan Slamet Hember mengatakan kegiatan itu digelar untuk memperingati semarak Kemerdekaan, sekaligus memperingati satu tahun Pesanggrahan Berkah Penyu Pacitan.
Topik: Semarak Kemerdekaan
Sebanyak 37 Narapidana Rutan Pacitan Peroleh Remisi Umum HUT ke-77 RI
Sebanyak 37 narapidana dari Rumah Tahanan (Rutan) Kabuaten Pacitan mendapatkan remisi umum dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia.
Khidmat, Pedagang Pasar Minulyo Pacitan Gelar Upacara Kemerdekaan RI
Suasana haru sempat terlihat saat peserta upacara menyanyikan lagu Indonesia Raya bersama sama. Ada yang menangis dan mengeluarkan air mata.
Semarak HUT ke-77 RI, LMI Pacitan Gelar Pawai Muharam dan Lomba Mewarnai Anak TK Hingga SD
LMI Kabupaten Pacitan menggelar lomba mewarnai gambar untuk jenjang Taman Kanak – Kanak (TK) sampai jenjang Sekolah Dasar (SD) pada Ahad (14/8/2022) di tribun alun-alun Pacitan.
Pesan Wabup Gagarin Saat Kukuhkan Paskibraka: Jalankan Tugas dengan Cara Kesatria
Pengukuhan berlangsung khidmat diawali dengan pembacaan pengantar pengukuhan kepada calon Paskibraka Kabupaten Pacitan tahun 2022.
Rian Garut Coba Peruntungan Jual Bendera Saat Agustusan di Pacitan, Bagaimana Hasilnya?
Rian yang awalnya bekerja sebagai sopir truk kemudian memutuskan untuk berjualan bendera di pinggir jalan untuk mencoba peruntungan baru.
RSUD dr Darsono Pacitan Gelar Lomba ‘Cagersik’ untuk Staf dan Karyawan
Waktu lomba untuk kegiatan lomba mengecat pagar yaitu 60 menit. Peserta terlihat sangat antusias pada saat mengecat pagar di sekeliling RSUD.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.