Sebanyak 20 grup ronthek sukses menampilkan performa terbaiknya dalam gelaran yang masuk karisma event Nusantara (KEN) Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) ini.
Tag: Festival Ronthek Pacitan
Festival Ronthek Pacitan 2024 Dinilai Belum Maksimal Tarik Wisatawan
Event tahunan yang masuk 110 daftar Kharisma Even Nusantara (KEN) tersebut belum mampu mendongkrak tingkat kunjungan wisatawan secara signifikan.
Ronthek Pacitan Gagal Tampil di IKN Saat Agustusan
Pada tahun ini, penyelenggaraan festival Ronthek Pacitan memang sedikit lebih berbeda dibanding tahun sebelumnya.
Tanggapan Seniman AS Nami Murata Usai Tampil di Festival Ronthek Pacitan: Sebuah Kehormatan Besar
Penampilan tersebut menjadi penutup yang indah bagi mereka di Indonesia, sekaligus menjadi pengalaman berharga bagi dirinya dan kedua temannya.
Hasil Lengkap Festival Ronthek Pacitan 2024: Punung Raih Penyaji Terbaik
Setelah melalui penilaian 3 dewan juri, yakni Djoko Suranto, Djohan Perwiranto dan Hurip Sapto Wibowo, akhirnya diumumkan hasil festival ronthek Pacitan 2024.
Tampil Apik, Grup Ronthek Sudimoro Suguhkan Semangat Emansipasi Wanita
Warino, selaku tokoh kecamatan yang juga pemerhati seni dan budaya, mengapresiasi kreasi dekorasi yang ditampilkan oleh Ronthek Sudimoro.
Gemerlap Festival Ronthek Pacitan 2024, Hadirkan 800 Seniman, Gelontorkan Dana Ratusan Juta
Tampilan ini diprediksi akan diikuti total 800 peserta yang terdiri dari seniman lokal, luar daerah, mancanegara dan juga berbagai komunitas.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.