Hasil dari pelatihan itu, kata Eka, akan sangat bermanfaat bagi guru PJOK yang nanti bisa mengaplikasikan di sekolah masing-masing.
UNAIR Dorong Penguatan Peran Guru PJOK se-Pacitan Tingkatkan Kebugaran dan Imunitas Siswa
Tim dari PKM Prodi Magister Ikesor FK UNAIR memberikan pelatihan kepada Guru PJOK SMP se-Kabupaten Pacitan pada Minggu (27/8/2023).
Kenalkan Kehidupan Kampus, AKN Pacitan Bekali Mahasiswa Baru dengan Materi LDK Hingga Penanggulangan Bencana
Akademi Komunitas Negeri (AKN) Pacitan menggelar kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB). Kegiatan PKKMB tersebut digelar sejak Senin (21/8/2023) hingga Rabu (23/8/2023) di kampus AKN Pacitan
Keren! AKN Pacitan Bikin Sistem Uji Kompetensi Berbasis CAT untuk Pemilihan Perangkat Desa
Kegiatan uji kompetensi tersebut diselenggarakan pada Sabtu (5/8/2023) dan telah menyaring 18 calon perangkat desa.
Optimalkan Potensi Desa, UNS Gelar Pelatihan Minyak Kelapa dan Blondo Sungai Maron sebagai Produk Lokal Unggulan
Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menggelar pelatihan pembuatan minyak kelapa dan blondo pada Kamis (10/8/2023) di Dusun Maron, Desa Dersono, Kecamatan Pringkuku, Kabupaten Pacitan.
UNS Bantu Pelatihan Manajemen Media Sosial dan Tiket Digital untuk Pengelola Wisata Sungai Maron
Pipit mengatakan, mayoritas peserta yang mengikuti pelatihan adalah pengelola media sosial, penjaga loket dan pengemudi perahu yang didominasi kalangan muda.
AKN Pacitan Kuatkan Sinergi dengan Pemkab Kembangkan Investasi Daerah
Direktur AKN Pacitan, Prof. Dr. Joko Triyono, S.T., M.T. menjadi peserta dalam Pelatihan Kepemimpinan Nasional Tingkat II Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.