Komunitas peduli satwa dan lingkungan, Sahabat Penyu Pacitan kembali berhasil evakuasi ratusan telur penyu yang bertelur di pesisir pantai Pancer Door, Kelurahan Ploso, Pacitan.
Penulis: Julian Tondo
Aktivis Lingkungan Pacitan Geram Banyak Papan Iklan Dipasang di Pohon dengan Paku
Kegiatan cabut paku dipohon ini bukan dilakukan semata hanya mencari sensasi, tapi aktivis lingkungan tersebut mempunyai dasar,
Jelang Lebaran, Polres Pacitan Musnahkan Ratusan Liter Miras Hasil Operasi Pekat
Pelaksanaan pemusnahan barang bukti tersebut juga dirangkaikan dengan gelar operasi Ketupat Semeru 2023.
Datangi Kantor UPT Dindik Jatim, GMNI Pacitan Minta Klarifikasi Mutasi Seorang Guru dan Kebijakan Iuran Wali Murid
Muhamad Tonis Dzikrullah menyampaikan maksud dan tujuan dari audiensi, yakni ingin menanyakan alasan dimutasinya salah satu Guru di SMK N 1 Nawangan.
Rontek Pacitan, Antara Tradisi Gugah Sahur dan Ajang Unjuk Eksistensi
Dirinya menegaskan bahwa Rontek adalah kegiatan Gugah sahur, bukan kegiatan unjuk kekuatan.
DLH Pacitan Bersihkan Lumpur Jalan Pasca Banjir
Meskipun curah hujan masih cukup tinggi dan berpotensi banjir, namun dia menilai kebersihan dan keselamatan pengguna jalan raya harus diperhatikan.
Diduga Terseret Banjir Sungai Kebonagung, Seorang Warga Ditemukan Meninggal Dunia
Pada Sabtu (8/10/2022) pagi, Tumari menuturkan Rudi ditemukan dalam keadaan meninggal dunia di dekat Sawah Ndanyangan, Sampang Purwoasri Kebonagung.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.