Tujuannya adalah untuk memberikan kesempatan yang lebih luas bagi siswa dalam menjalankan ibadah Ramadan dan merayakan Idulfitri bersama keluarga.
Pemerintah Resmi Tetapkan 1 Ramadan 1446 1 Maret 2025
Menteri Agama berharap penetapan ini memungkinkan umat Islam untuk menjalankan ibadah puasa dengan khusyuk.
Mulai 10 Februari 2025, Program Cek Kesehatan Gratis Mulai Digelar di Puskesmas dan Klinik
Program ini akan tersedia di puskesmas dan klinik yang bekerja sama dengan BPJS Kesehatan di seluruh Indonesia.
Mungkinkah Indonesia Capai Net Zero Emission 2060? RUKN Jawabannya
RUKN akan menjadi acuan bagi pelaku usaha, khususnya penyedia tenaga listrik seperti PLN, dalam menyusun rencana bisnis.
Lindungi Anak dari Ancaman Digital, Pemerintah Bentuk Tim Penguatan Regulasi
Menteri Komunikasi dan Digital, Meutya Hafid, mengambil langkah tegas dengan membentuk Tim Penguatan Regulasi Perlindungan Anak di Ranah Digital.
Presiden Instruksikan Pengecer Kembali Berjualan Gas LPG 3 Kg
Diketahui, sejak awal Februari 2025, pemerintah menetapkan penjualan LPG subsidi 3 kg tidak lagi dijual di pengecer.
Biaya Haji 2025 Turun Jadi Rp55,4 Juta, Layanan untuk Jemaah Dijamin Tetap Prima
Penetapan biaya haji ini melalui proses yang cukup panjang. Rapat Panja DPR dan pemerintah dilakukan sejak 2 hingga 6 Januari 2025.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.