Saat didekati, korban ditemukan sudah dalam posisi tengkurap dan tidak bernyawa. Penemuan tersebut segera dilaporkan ke Polsek Arjosari.
Penulis: Sulthan Shalahuddin
Fortuner Terjun ke Jurang 15 Meter di Pacitan, Pengemudi Selamat
Insiden ini terjadi di Jalan Alternatif Pacitan–Punung, Dusun Kebon, Desa Sedeng, Kecamatan Pacitan, tepatnya di depan Perum Puri Permata Indah Sedeng, pada Minggu (29/12/2024) sekitar pukul 06.30 WIB.
Tragis, Ibu Rumah Tangga Tewas Terlindas Truk di JLS Pacitan
Akibatnya tabrakan pun terjadi, Sri Pujiatun terlindas dan mengalami luka serius di bagian kepala kemudian meninggal dunia setelah sempat mendapat perawatan di RSUD Pacitan. Kejadian tersebut tidak hanya merenggut nyawa korban tetapi juga menyebabkan kerugian materiil sekitar Rp4 juta.
Siaga Nataru, Dinkes Pacitan Kerahkan Tim Kesehatan di 12 Pos Terpadu
Langkah proaktif ini diambil untuk memberikan pelayanan kesehatan optimal bagi pemudik dan wisatawan.
Mentari Hill Bertransformasi Jadi Mentari Ocean View, Tawarkan Pesona Baru Wisata Pacitan
Mentari Ocean View kini menyuguhkan pemandangan indah Teluk Pacitan yang dipadukan dengan pepohonan rindang.
Pacitan Tancap Gas di 2025 dengan 10 Proyek Strategis Senilai Rp 14,8 M
Salah satu proyek yang paling dinanti adalah peningkatan akses jalan menuju objek wisata Pantai Buyutan, Donorojo, yang akan dipermulus untuk kenyamanan wisatawan.
BPJS Ketenagakerjaan Pacitan Serahkan Santunan Rp42 Juta kepada Keluarga Peserta Jamsostek
Penyerahan dilakukan di kawasan kuliner pasar Minulyo, disaksikan oleh istri almarhum dan sang anak.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.