Kehadiran museum ini diharapkan dapat memberikan pengetahuan, wawasan, dan pengalaman baru bagi pengunjung.
Tari Gambyong Iringi Acara Bersih Desa di Gondosari Pacitan
Acara yang berlangsung selama 3-4 hari setiap bulan Longkang dalam kalender Jawa ini mencapai puncaknya pada hari terakhir dengan Prosesi Hari Jadi Desa Gondosari pada pukul 14.00 WIB.
Laku Ndadari 2025: Kolaborasi Apik Keluarga Bhakti Seni Sampang dengan “Memetri Ibu Pertiwi”
Acara bertajuk Laku Ndadari ini mengusung tema “Memetri Ibu Pertiwi,” sebuah ajakan untuk merenungkan hubungan manusia dengan bumi dan alam melalui seni dan budaya.
Wayang Beber Gedompol Pacitan, Kisah Kuno yang Bertahan di Era Modern
Seni bertutur dari Desa Gedompol, Kecamatan Donorojo, Pacitan ini dipercaya berasal dari zaman Kerajaan Majapahit, tetap hidup dan menjadi bagian penting dari identitas masyarakat setempat.
Cari Ketenangan? Pantai Pangasan di Pacitan Jawabannya
Keindahan Pantai Pangasan menjadikannya destinasi ideal bagi mereka yang mencari ketenangan dan ingin melepaskan diri dari keramaian kota.
Pesona Embung Kandang Gede Pacitan, Antara Keindahan dan Fungsi Irigasi
Embung Kandang Gede dibangun untuk mengairi sawah dan ladang di sekitarnya. Meskipun tidak terlalu besar, embung ini memiliki keindahan alam yang luar biasa.
Menikmati Keindahan Lembayung Senja di Puncak Kunyleng Kawasan Pantai Kasap Watukarung Pacitan
Destinasi ini menawarkan keindahan alam yang luar biasa, terutama saat matahari terbenam, di mana langit dan laut berpadu menciptakan panorama yang memukau.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.